Update Data Covid-19, Tanggal 17 November 2020, 6 Tambahan Positif
DOMPUKAB.GO.ID – Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Dompu, hari ini merilis kembali data Kewaspadaan Covid-19 Tanggal 17 November 2020. Berdasarkan data kali ini, ada penambahan pasien positif berjumlah 6 orang. Sehingga akumulasi pasien yang masih diisolasi di Kabupaten Dompu berjumlah 9 orang.
Berikut 6 data pasien yang telah terkonfirmasi positif, 1.) H, laki-laki, 24 Tahun, Dusun Daha Timur Desa Daha,Kec. Hu’u, Dompu, 2.) R, Perempuan, 54 Tahun, Dusun Doropeti, Desa Doropeti, Kec. Pekat, Dompu. 3). AP, Perempuan, Dusun Sorisakolo Timur, Desa Sori Sakolo, Kec. Dompu, Kab. Dompu 4). RMS, Perempuan, 59 Tahun, Saleko Ling. Sorisakolo, Kel. Bali Kec. Dompu, Kab. Dompu 5). I, Laki-laki, 67 Tahun, Kel. Montabaru, Kec. Woja, Kab. Dompu 6). SS, Perempuan, 59 Tahun, Dusun. Rasabou, Kec. Hu’u, Kab. Dompu.
terkonfirmasi Total positif Covid-19 berjumlah 309 orang dan sudah dinyatakan sembuh berjumlah 288 orang sedangkan 12 orang dilaporkan meninggal dunia.
Untuk jumlah kasus Suspek 42 orang masih diisolasi, 488 discarded. Kasus Kontak Erat 356 orang masih di karantina, 3.361 discarded dengan jumlah total 3.780 orang.
Sementara untuk jumlah orang dengan kategori Pelaku Perjalanan, masih di karantina tetap sama yaitu 500 orang, dan 6.061 discarded, dengan demikian akumulasinya adalah 6.561 orang. (TM KOMINFO)